Selasa, 15 November 2011

10 Nasehat Bijak Einstein Tentang Hidup Sukses

Tak perlu bersiap-siap mengernyitkan kening, kita hanya akan membahas ringan tentang filosofi hidup singkat Einstein.

Tidak ada Fisika, nuklir, atau hal-hal jenius lainnya. Hanya hal kecil tapi sering terlupakan, padahal berpengaruh besar terhadap kehidupan kita. Apa saja nasehat bijak Einstein? Yuk kita lihat.

1. Buntuti Terus Rasa Ingin Tahu Anda
"Saya bukan memiliki bakat khusus. Hanya selalu menikmati rasa ingin tahu saja."
Membaca kutipan Einstein di atas membuat kita bertanya-tanya. Seperti apa rasa ingin tahu itu? Saya selalu bertanya-tanya mengapa ada orang sukses, sementara banyak lainnya gagal?
Karena itu banyak-banyaklah menghabiskan banyak waktu membaca banyak bahan. Mencari tahu koneksi berbagai hal terhadap kata 'sukses'. Mengejar jawaban rasa ingin tahu Anda adalah kunci rahasia kesukesan.

2. Tekun itu Tak Ternilai
"Saya bukannya pintar, boleh dikatakan hanya bertahan lebih lama menghadapi masalah."
Bayangkan seekor kura-kura di tengah rimba gunung, sementara dia ingin menuju pantai. Atau, apakah Anda setekun tunas mangga terus-menerus bertumbuh, berkembang sehingga akhirnya berbuah?
Ada ungkapan bagus yang popular di kalangan pegawai pos, 'Selembar prangko menjadi bernilai hanya karena ketika dia menempel pada surat hingga mengantarnya sampai ke tujuan'. Jadilah seperti prangko, selesaikan apa yang sudah Anda mulai.

3. Fokus pada saat ini.
"Seorang pria yang bisa menyetir dengan aman sementara mencium gadis cantik, sebenarnya tidak memberi penghargaan yang layak untuk ciumannya itu."
Einstein kok ngomongin tentang ciuman ya? Ah, itu kan hanya istilah saja, Tapi saya ingin cerita tentang kejadian ketika sesorang menjaga kebun duren di kebun.
Begitu banyak kera seperti menunggu si penjaga lengah dan menyikat durian ranum di atas pohon. Kemudian seorang lainnya berkata, bahwa Anda tak akan bisa menembak dua kera sekaligus.
Pengertian yang bisa disimpulkan atas kata-kata tersebut adalah, 'Seseorang bisa melakukan banyak hal, tapi bukan semua hal sekaligus'.
Belajar untuk 'berada di sini, saat ini', berikan perhatian kepada apa yang sedang Anda kerjakan. Energi terfokus adalah sumber kekuatan. Itulah perbedaan antara kesuksesan dan kegagalan.

4. Imaginasi adalah kekuatan
"Imaginasi adalah segalanya. Imaginasi adalah penarik masa depan. Imaginasi lebih penting daripada pengetahuan."
Ungkapan Einstein ini sangat terkenal. Apakah Anda berimajinasi setiap hari? Imaginasi lebih penting dari pengetahuan!
Imaginasi memainkan satu babak awal dalam pentas hidup masa depan Anda. Lagi, kata Einstein, "Tanda kejeneniusan sesungguhnya bukanlah pengetahuan melainkan imaginasi."
Sekali lagi, apakah Anda sudah melatih otot-otot imaginasi Anda setiap hari? Jangan biarkan otot-otot itu menjadi kurus dan sakit-sakitan.
Hidup tanpa imajinasi seperti mengikuti aliran sungai, pasrah mengikuti apapun kemauan dan ke mana arahnya. Tak memiliki kuasa atas apapun terhadap pilihan ataupun keinginan. Menyedihkan.

5. Buat Kesalahan
"Seseorang yang tidak pernah membuat kesalahan sebenarnya tak pernah mencoba sesuatu yang baru."
Einstein tak pernah takut dengan kesalahan. Tak perlu alergi dengan kesalahan. Catat baik-baik, KESALAHAN bukan KEGAGALAN.
Dua hal tadi berbeda. Kesalahan-kesalahan dapat membantu Anda menjadi lebih baik, lebih cepat, lebih cerdas, jika Anda menggunakannya dengan tepat tentunya.
Carilah sesuatu berbau baru (something new) dari kesalahan Anda. Seperti sudah dibilang sebelumnya, jika ingin sukses, belajar lebih banyak dari kesalahan Anda.

6. Hidup pada saat ini
"Saya tak pernah memikirkan masa depan–itu akan datang sesaat lagi."
Satu-satunya jalan agar hidup Anda baik dimasa depan adalah hidup dengan baik pada saat sekarang. Ah, lagi-lagi nasehat bijak untuk menyikapi waktu dengan tepat oleh pakar fisika quantum Einstein.
Sangat tak mungkin mengubah kemarin karena sudah terjadi. Yang bisa Anda lakukan sekarang adalah mengubah cara pandang Anda saat ini tentang kemarin agar menjadi lebih baik.
Anda juga tidak bisa mengubah besok menjadi lebih baik, kecuali jika Anda melakukan yang terbaik pada saat ini. Masalahnya hanya tentang waktu, dan waktu tidak pernah ke mana-mana kok.

7. Hargai diri Anda
"Berusahalah dengan keras bukan untuk menjadi sukses, tapi untuk menjadi lebih berharga."
Tak perlu lah banting tulang untuk menjadi lebih sukes. Luangkan waktu Anda untuk menaikkan nilai diri Anda.
Jika Anda memang bernilai, sukses akan datang menghampiri Anda. Apakah Einstein bekerja lebih keras untuk sukses? Mungkin dia hanya terus menerus berinvestasi untuk meningkatkan nilai dirinya. Sukses datang sendiri kepadanya.
Kenali bakat dan berkah karunia-Nya kepada Anda. Belajarlah mengasah mereka menjadi lebih tajam, gunakan untuk memberi manfaat sebanyak-banyaknyak kepada orang lain.
Bekerjalah untuk menjadi bernilai, sukses akan mengejar Anda. Apakah berlian harganya sama dengan kerikil? Anda punya jawabannya. Keduanya mengalami tekanan berbeda sehingga membedakan nilainya.

8. Jangan mengharapkan Hasil Berbeda
"Kegilaan: adalah melakukan sesuatu dengan cara sama berulang-ulang dan mengharapkan hasil berbeda."
Nasehat bijak Enstein di atas adalah favorit saya. Anda jangan mengharapkan hasil menjadi lebih baik jika Anda masih bertahan dengan cara yang Anda pakai sekarang.
Dengan ungkapan lain, Anda mimpi mengharapkan otot bisep Anda menjadi lebih 'seksi' jika masih mengangkat barbel ringan terus menerus.
Jika ingin hidup Anda berubah, Anda harus berubah. Mengubah cara pikir, cara pandang dan cara melakukan sesuatu.
Ketika Anda mengubah pikiran Anda, mengubah sudut pandang Anda, mengubah tindakan Anda, hidup Anda akan berubah dengan sendirinya.
Bayangkan hal berikut: Ada seorang gadis manis tepat di depanmu. Bandingkan kedua aksi berikut. Pertama, kamu senyum tulus, reaksi si gadis adalah membalas senyummu. Kedua, kamu melotot padanya, bisa ditebak apa reaksi si gadis?

9. Pengetahuan terasah melalui Pengalaman
"Informasi bukanlah pengetahuan. Satu-satunya sumber pengetahuan adalah pengalaman."
Pengetahuan itu berasal dari pengalaman. Anda bisa mendiskusikan sebuah proyek, tapi diskusi itu hanya akan memberi Anda informasi.
Anda harus melakukan proyek tersebut untuk 'tahu' apakah proyek tersebut berjalan dengan benar atau tidak.
Anda harus melakukannya untuk mengatasi munculnya masalah-masalah ditengah proyek berjalan. Itu membuat Anda memiliki pengalaman baru dan bermanfaat.
Apa pesan Einstein? Carilah pengalaman! Jangan habiskan waktumu nonton sinetron cinta sementara dirimu setengah mati menginginkan pacar, misalnya. Keluar dari duniamu sekarang dan pengalaman tak ternilai menunggumu di luar sana.

10. Pahami Aturan Main, Lalu Bermainlah Lebih Baik
"Anda harus memahami aturan permainan. Kemudian Anda harus bermain lebih baik daripada pemain lain."
Bagi Einstein, dia cukup memahami aturan-aturan dasar Fisika lalu berpikir dan bekerja lebih baik dibanding fisikawan lainnya. Sederhananya, Anda cukup melakukan dua hal saja.
Pertama, yang harus Anda lakukan adalah memahami 'peraturan' bagaimana cara Anda melakukannya.
Kedua, lakukan pekerjaan tersebut lebih baik dibanding orang lain. Jika Anda mampu melakukan dua hal ini dengan baik, sukses pasti masuk ke kantong Anda.

Senin, 14 November 2011

Kata-Kata Inspiratif

Mencari Inspirasi

Mungkin anda memerlukan kata-kata motivasi terbaru untuk membangkitkan semangat dalam menjalani aktifitas sehari-hari. Bila bukan untuk anda, mungkin juga untuk sahabat dan rekan-rekan anda.

Berikut adalah kumpulan kata-kata motivasi yang dapat anda gunakan, dan lebih dari itu dapat dijadikan pedoman dalam menjalani derasnya kehidupan.


"Ketahuilah,hal2 terindah di dunia ini terkadang tak bs terlihat dlm pandangan atau teraba dgn sentuhan, mereka hny bs terasakan dgn hati".

"Ketika kekuatan akan cinta melebihi kecintaan akan kekuasaan, maka dunia pun menemukan kedamaian".

"Jika Anda bisa membuat orang lain tertawa, maka Anda akan mendapatkan semua cinta yg Anda inginkan".

"Jangan lihat siapa yg berbicara, tapi dengarkan apa yg mereka bicarakan".
Tiada siapa paling pandai & paling bodoh di dunia ini krn setiap yg pandai itu boleh mjd bodoh & setiap yg bodoh itu boleh mjdi pandai

Pengetahuan ditingkatkan dgn belajar; kepercayaan dgn perdebatan; keahlian dgn latihan & cinta dgn kasih sayang

Proyek besar tak bisa diselesaikan sekaligus, tapi hrs di bagi2 kebagian yg kecil & dapat dikendalikan

Mgkn saja setiap masalah & tantangan yg kita anggap sulit itu masih ada solusinya, namun blom terpikirkan oleh kita

Barangsiapa membawa berita tentang orang lain kepadamu, maka dia akan membawa berita tentang dirimu kepada orang lain

Kualitas dari kehidupan se2orang itu tergantung pada komitmennya utk berhasil, bidang apapun yg dia tempuh

Manusia biasanya lebih menghargai sesuatu yg sukar diperoleh tapi sering melupakan nikmat yg telah tersedia

Orang yg berjaya dalam hidup adalah orang yg nampak tujuannya dengan jelas & menjurus kepadanya tanpa menyimpang

Seseorang dgn wawasan yg cukup untuk mengakui kekurangannya berada paling dekat dgn kesempurnaan

Orang2 berhasil tidak hanya keras hati, mereka juga pekerja keras yg percaya pada kemampuan dirinya

Berfikir itu cahaya, kelalaian itu kegelapan, kejahilan itu kesesatan & manusia yg paling hina ialah orang yg menganiaya orang bawahannya

Bkn mereka yg terkuat & terbesar yg akan dapat mempertahankan eksistensinya. Tapi hanya mereka yg mampu beradaptasi terhadap perubahan

Mimpi mmg sangat perlu utk memelihara gairah hidup & kemajuan, tapi mimpi tanpa disertai tindakan hanyalah seperti pepesan kosong belaka

Kawan sejati ialah orang yg mencintaimu meskipun telah mengenalmu dengan sebenar-benarnya ia itu baik dan burukmu

Kekecewaan mengajar kita arti kehidupan. Teruskan perjuangan kita walau terpaksa utk hadapi rintangan demi rintangan hidup

Barangsiapa yg hari ini sama dgn kemarin, maka tertipulah dia, & barangsiapa hari ini lebih jahat dari kemarin, maka terkutuklah dia

Kita tidak dapat meneruskan hidup dengan baik jika tidak dapat melupakan kegagalan dan sakit hati di masa lalu

Ketakutan-ketakutan akan membatasi Anda untuk melakukan berbagai hal yang sangat berarti bagi Anda

Tak ada rahasia utk menggapai sukses. Sukses itu dpt terjadi krn persiapan, kerja keras & mau belajar dari kegagalan

Lupakan kekecewaan, karena harapan dimasa depan masih terbentang luas dan begitu cerah

Dalam kerendahan hati ada ketinggian budi. Dalam kemiskinan harta ada kekayaan jiwa. Dalam kesempitan hidup ada kekuasaan ilmu

Kita akan belajar lebih banyak mengenai sebuah jalan dengan menempuhnya, daripada dengan mempelajari semua peta yag ada di dunia

Menuliskan tujuan akan sangat membantu dalam menjaga alasan melakukan sesuatu

Sukses dalam hidup tidak ditentukan oleh kartu baik, tapi dengan cara memainkan kartu buruk dengan baik

Yang anda butuhkan untuk meraih cita2 adalah keinginan kuat yg akan membawa anda menjadi pekerja keras

Anda bisa sukses sekalipun tak ada orang yang percaya anda bisa. Tapi anda tak pernah akan sukses jika tidak percaya pada diri sendiri

Sukses dalam hidup tidak ditentukan oleh kartu baik,tapi dengan cara memainkan kartu buruk dengan baik

Kalaulah anda tidak mampu untuk menggembirakan orang lain, janganlah pula anda menambah dukanya

Jangan sekali-kali kita meremehkan sesuatu perbuatan baik walaupun hanya sekadar senyuman

Mimpi tidak hanya membantu Anda berhadapan dengan kegagalan, tetapi mereka juga memotivasi Anda secara konstan

Mustahil itu OPINI. Ketika Anda TIDAK YAKIN dapat mencapai IMPIAN, sesungguhnya Anda sudah GAGAL SEBELUM MEMULAI

Seribu perkataan dan pengetahuan tdk berarti tanpa ada satu tindakan yang nyata. ACTION !!!

KEKUATIRAN tidak pernah memperbaiki hari esok, bahkan hanya melemahkan SUKACITA pada hari ini

Memaafkan memang takan mengubah MASA LALU, tapi pasti akan mempermudah MASA DEPAN

Berapa Besar ukuran CINTA? Sebesar PERJUANGAN kita untk MEMPERTAHANKAN nya

Kata-kata itu tenaga yang luar biasa. Seandainya mulut HItler diplester, Perang Dunia ke 2 tak akan ada.

Jadilah berkat bagi banyak orang. Berbagi itu indah teman :

Memiliki IMPIAN saja belum cukup. Miliki komitmen untuk MERASA HARUS dan BERTEKAD mencapai impian tersebut

Dalam Takut, yg Tampak adlh Hambatan. Dalam YAKIN, yg Tampak adlh KESEMPATAN

WORKING......is to win the WAR to be THE KING

Kesempatan tidak datang dua kali . Just do it !!! Jangan sampai menyesal karena kesempatan tersebut berlalu begitu saja

Hidup tanpa mempunyai TUJUAN sama seperti " Layang-layang putus" Miliki tujuan dan PERCAYALAH anda dapat mencapainya

BERPIKIR POSITIF dapat menghancurkan semua tembok pemisah antara 'tidak bisa' dan 'bisa'

Do what you LOVE , and LOVE what you do. And you will get what you want

You can't go back and make new start.. But you can start now to make new end...

"Tidak akan ada langkah ke-2 bila tak ada langkah pertama" , Just Do it !!!

Jangan Merangkak dalam Keraguan, Berlarilah dengan KEYAKINAN

Good night all, syukuri untuk semua apa yg terjadi hari ini dan tidurlah dengan nyenyak.

Friendship doubles your joys, and divides your sorrows

Never tell God that u have a big PROBLEM, but tell ur problem that u have a BIG GOD

orang bijak adalah orang yang selalu belajar dari kegagalannya sedangkan orang yang bodoh adalah orang yang selalu menutupi kegagalannya

orang yang gagah perkasa itu bukan orang yang bertubuh kekar melainkan orang yang mampu mengendalikan emosinya ketika marah

lakukan apa yang dapat anda lakukan, dengan apa yang anda miliki dan di tempat anda berada

Kebanyakan orang gagal adalah orang yang tidak menyadari betapa dekatnya mereka ke titik sukses saat mereka memutuskan untuk menyerah

Jangan biarkan bayangan masa lalu merusak sinar matahari untuk hari esok, Hiduplah untuk hari ini.

Lakukanlah apa yang anda ingin lakukan. selama itu bernilai positif bagi anda.

Terkadang terasa pesimis,namun bangkitkanlah dengan bayangkan euforia yg nanti kalian raih

Jangan pernah berfikir tidak akan pernah bisa mendaptkan dia,meraih cita-cita,dan segala hal yg kau inginkan

Tetap semangat ! Tetap berkontribusi bagi bangsa dan negeri ini

Selamat pagi,awali hari dengan penuh semangat !

Lelah?menyerah? Padahal kesuksesan sudah di depan mata

Berusahalah terus jangan pantang menyerah seakan akan besok kau akan mendapatkan kebahagian tak terkira

Semangatlah karena kau tahu esok akan menjadi kesuksesanmu

Kau takkan pernah tahu kesuksesan itu jikalau tak pernah mencoba dan hanya menyerah

Mimpikan yang kau mau dan kejarlah impianmu itu

Belajar memang melelahkan,namun lebih lelah nanti kelak jikalau saat ini tidak belajar

Hidup ini penuh warna,kitalah yang harus berusaha mengisi tuk hidup penuh warna cerah

Orang sukses takkan pernah mengeluh bagaimana kalau akan gagal,namun berusaha bagaimana untuk berhasil

lakukanlah yang terbaik dan anda akan dapat hasil yang terbaik pula

kesuksesan itu penuh tantangan,gagal sekali dua kali itu biasa,tetaplah konsisten dengan mimpi kita

Hadapi masalah tnpa masalah agar masalah tidak mnjadi risalah kesalahan spanjang perjalanan ini

Genggamlah bumi sblm bumi menggengam anda,pijaklah bumi sblm bumi memijak anda,maka perjuangkanlah hidup ini sblm anda memasuki perut bumi.

berlarilah sekencang mungkin,realisasikan lah target yg telah dicanangkan untuk hidup yg lebih baik

"Hanya seseorang yg bs takut bertindak berani. Tanpa rasa takut itu tidak ada apapun yg bisa disebut berani".

"Tindakan benar memerlukan kekuatan besar".

"Tidak ada beban yg berat kalau semua orang mau mengangkatnya".

"Buka mata kita lebar-lebar sebelum menikah, dan biarkan mata kita setengah terpejam sesudahnya".

"Berbahagialah mereka yang dapat bertahan di saat menerima keberuntungan dan ketidakberuntungan".

"Uang tdk akan pernah cukup untuk menyembunyikan perasaan sakit dan kebingungan".

"Dalam dunia ini, tidak ada kesilapan atau ketidak sengajaan. Semua yg mendatangi kita adalah untuk dipelajari".

"Ketka kita sedang tdk mengingat-Nya bahkan Ia selalu bsama kita dan menurunkan semua anugerah-Nya. Lalu pantaskah kita merusak semuanya?".

"Ketika kita berencana maka biarkanlah Tuhan yg menjadi penghapusnya dan menggantinya dengan yg lebih baik".

"Kejujuran adalah batu penjuru dari segala kesuksesan, Pengakuan adalah motivasi terkuat".

"Mengucapkan kta2 negatif sprti halnya sseorang menancapkan paku2 di sebatang pohon.Walaupun paku sdh tercabut,tetap aj meninggalkan bekas".

"Anda tdk pernah merencanakan masa depan dimasa lalu". (Edmund)

"Ilmu itu di dapat dari lidah yg gemar bertanya dan akal yg suka berpikir". (Abdullah bin Abbas)

"Tiada shalat yg sempurna tanpa jiwa yg khusyuk.Tiada puasa yg sempurna tanpa mencegah diri drpd pbuatan sia2".

"Ya Tuhan, jgn engkau tinggalkan kami dlm kesengsaraan,jgn engkau ambil kami dlm kelengahan,dan jgn engkau jdkan kami tmasuk org2 yg lalai".

Makanan-Makanan Penyebab Sakit Kepala

Sakit kepala merupakan masalah umum yang bisa diderita siapa saja dari segala usia dan lapisan masyarakat. Ada banyak hal yang bisa menyebabkan sakit kepala, salah satunya dari makanan. Ya, makanan yang Anda konsumsi ternyata ada beberapa yang justru dapat menyebabkan kepala cenat-cenut dan cekat-cekot. Lalu, makanan apa saja sih yang bisa bikin kita sakit kepala?

Berikut beberapa makanan yang bisa memicu sakit kepala:

1. Keju
Keju mengandung asam amino yang disebut tyramine, yang telah dikaitkan dengan berbagai jenis sakit kepala, terutama migrain. Tyramine terbentuk dari pemecahan protein dalam makanan tertentu. Umumnya, semakin tinggi usia protein makanan, semakin besar konten tyramine.
Karena variasi dalam pengolahan, fermentasi atau penuaan keju yang berbeda, jumlah tyramine mungkin berbeda pada setiap keju. Makanan lain yang tinggi tyramine adalah anggur merah, ikan asap, daging olahan, acar, kacang tertentu seperti lima, alpukat dan kacang-kacangan.

2. Makanan yang mengandung nitrit atau aditif nitrat
Aditif seperti natrium nitrit atau natrium nitrat digunakan sebagai pengawet, pewarna dan aroma dalam makanan seperti hot dog, bacon, salami, sosis dan daging olahan lainnya.
Aditif ini dapat melebarkan pembuluh darah menyebabkan sakit kepala pada beberapa orang. Sakit kepala disebabkan oleh aditif biasanya dirasakan di kedua sisi kepala.

3. Makanan yang mengandung monosodium glutamat (MSG)
Monosodium glutamat adalah aditif makanan atau penambah rasa yang ditemukan di kecap, pelunak daging dan banyak makanan kemasan. Sakit kepala yang disebabkan oleh MSG dapat terjadi dalam waktu 20 sampai 30 menit setelah dikonsumsi dan dapat menimbulkan gejala seperti tekanan di dada, pusing, sakit kepala di bagian depan atau sisi kepala, perut tidak nyaman atau sensasi terbakar di leher, dada atau bahu.

4. Makanan dingin
Makan atau minum sesuatu yang terlalu dingin dapat menyebabkan sakit kepala yang biasanya berlangsung selama kurang dari lima menit. Sebelumnya juga dikenal sebagai ‘pembekuan otak’ atau sakit kepala es krim. Rasa sakit pada sakit kepala jenis ini biasanya dirasakan di tengah dahi.
Lebih dari 90 persen penderita migrain melaporkan kepekaan terhadap es krim dan perlu berhati-hati dengan makanan dan minuman yang dingin.

5. Makanan lain
Beberapa penderita sakit kepala juga melaporkan makanan lain yang dapat memicu sakit kepala, seperti bawang, pisang, buah jeruk, cokelat, aspartam dan pemanis buatan lainnya.

Rabu, 26 Oktober 2011

I ♥ Tahiti

Tahiti adalah pulau terbesar di Polinesia Perancis, terletak di Kepulauan Society, di bagian selatan Samudra Pasifik. Pulau ini berpenduduk 169.677 jiwa menurut Sensus Penduduk 2002, dan merupakan pulau dengan penduduk terbanyak di Polinesia Perancis (69% dari jumlah penduduk total). Ibukotanya adalah "Papeete", yang terletak di pantai timur laut. Tahiti juga dikenal dengan sebutan "Otaheite".

Pulau Tahiti memiliki panjang 45 km pada sisi terpanjang, dan memiliki luas 1.048 km² (404 mil²), dengan titik tertinggi 2.241 m (7.352 kaki) di atas permukaan air laut (Gunung Orohena).

























Tahiti adalah pulau yang pengen banget aku jalani.. Karena tempatnya yang eksotis.. Apalagi karena aku pecinta pantai, jadi pengen banget deh kesana.. I ♥ Tahiti

Muaaaccchh

10 Pembantaian Manusia Terbesar Sepanjang Sejarah

Sejarah manusia adalah campuran unik dari keberhasilan dan kegagalan, kemenangan dan kekalahan, cinta dan perang. Pembantaian adalah salah satu peristiwa seperti yang telah menyebabkan kematian banyak orang tak berdosa dan orang-orang yang memulai pembantaian dalam rangka untuk memuaskan kehausan mereka untuk membalas dendam dan untuk ego manusia. Sepanjang sejarah Anda akan menemukan berbagai peristiwa pembantaian besar dan kecil yang telah mengubah dunia, tapi ini 10 yang pasti pembantaian terbesar dalam sejarah umat manusia.

1. Pembantaian Nanking
Pembantaian Nanking juga dikenal sebagai Rape of Nanking di mana ratusan ribu warga sipil dibunuh dan diperkosa secara brutal di kota Nanking yang merupakan mantan ibukota Republik Cina. pembantaian itu berlangsung selama enam minggu di mana para prajurit Angkatan Darat Kekaisaran Jepang memasuki kota Nanking dan mulai membunuh orang-orang Cina. Pembantaian Nanking adalah dianggap sebagai pembantaian terburuk dalam sejarah manusia karena lebih dari 80 ribu orang dan perempuan dibunuh, disiksa dan diperkosa dalam periode enam minggu.


2. Babi Yar Massacre
Pembantaian Babi Yar terjadi pada tahun 1941 ketika lebih dari 33 ribu orang Yahudi tewas dalam sebuah operasi tunggal yang dipimpin oleh gubernur militer, Mayor Jenderal Friedrich Eberhardt, Panglima Angkatan Darat Kepolisian Grup Friedrich Selatan Jeckeln dan C Komandan Otto Rasch. Operasi itu dilakukan oleh pasukan gabungan seperti SS, SD dan SiPo. Babi Yar adalah sebuah jurang di luar Kiev yang adalah ibu kota Ukraina.


3. Hari Pembantaian St. Bartholomew
Juga populer dikenal sebagai Massacre de la Saint-Barthelemy peristiwa ini terjadi pada 1572 di Paris. Pembantaian itu dimulai dua hari setelah percobaan pembunuhan Laksamana Gaspard de Coligny, yang merupakan pemimpin militer dan politik Huguenot. Segera setelah itu sekelompok pembunuhan bersama dengan massa Katolik Roma mulai mulai membunuh orang di seluruhParis dan pembantaian menyebar ke daerah perkotaan dan pedesaan lainnya juga. diperkirakan bahwa sekitar 30 ribu orang tewas dalam pembantaian ini.


4. Pembantaian Tawanan NKVD
Pembantaian Tawanan NKVD juga dikenal sebagai pembantaian Narapidana di mana serangkaian eksekusi massal dilakukan terhadap para tahanan NKVD di Polandia dan negara-negara Baltik lainnya seperti Rumania dan Ukraina. Jumlah korban tewas diperkirakan dari pembantaian ini adalah sekitar 22.000 tahanan tewas dalam serangkaian pembunuhan yang terjadi di tempat yang berbeda. Namun, tidak semua tahanan NKVD tewas dan dieksekusi karena beberapa dari mereka berhasil melarikan diri dari penjara.


5. Pembantaian Katyn
Pembantaian Katyn juga dikenal sebagai Katyn Forest Massacre adalah suatu peristiwa di mana ribuan tawanan perang Polandia, perwira militer, intelektual, dan polisi dibantai oleh NKVD Soviet. Para korban dibawa ke Hutan Katyn di Rusia di mana Stalin memerintahkan pasukannya untuk mengeksekusi semua tahanan perang secara langsung. Jumlah korban tewas dari Pembantaian Katyn juga mencapai sekitar 21 ribu.


6. Pembantaian Tesalonika
Pembantaian di Tesalonika terjadi dalam sebuah tindakan balasan oleh Kaisar Romawi Theodosius pada tahun 390. Menurut sumber, pada bulan April 390, kusir yang ditangkap oleh komandan militer Romawi tetapi kemudian ia menjadi korban pemberontakan yang marah Kaisar Romawi dan dia memutuskan untuk membunuh semua orang-orang yang memberontak terhadap perintah. Padahal, Kaisar tidak berubah pikiran untuk menghentikan pembunuhan pesan untuk menghentikan pembantaian mencapai akhir dan lebih dari 7000 orang telah dibantai.


7. Pembantaian Tentara Elphinstone
Korban Pembantaian dari Tentara Elphinstone sangat banyak seperti perang dimana pasukan Afghanistan mengambil alih pasukan gabungan Inggris dan India dipimpin oleh Mayor Jendral William Elphinstone pada tahun 1842. Tiga tahun sebelum peristiwa ini, pasukan Inggris di Kabul ditangkap karena dendam pada pasukan Afghanistan. Namun, saat Inggris meninggalkan Kabul, pasukan Afghanistan yang dipimpin oleh Akbar Khan, putra Dost Muhammad Khan menyerang tentara Inggris. Akibatnya 4500 tentara Afghanistan tewas dan dibunuh oleh tentara Inggris dan India.


8. Pembantaian Sabra and Shatila
Pada tahun 1982, Partai Kataeb yang dipimpin oleh Pasukan Kristen Libanon melakukan pembantaian di mana mereka membunuh dan membantai warga sipil Palestina dan Muslim Lebanon. Acara Pembantaian dipicu segera setelah pembunuhan terhadap pemimpin Falangis dan Presiden Bachir Gemayel. Lebih dari 3.500 orang tewas dalam pembantaian ini. Padahal, itu diperdebatkan karena Angkatan Pertahanan Israel membantu kekuatan ini memasuki kamp Sabra dan Shatila. Acara ini masuk ke sangat banyak berita dan menarik reaksi internasional yang lebih lanjut menyebabkan banyak kontroversi dan perdebatan.


9. Pembantaian Batak
Pembantaian Batak adalah tentang pembantaian Bulgaria di Batak oleh pasukan Ottoman pada tahun 1876. Sesuai dengan sumber dan referensi ada lebih dari 3000 orang tewas dalam pembantaian ini.


10. Pembantaian Granada
Pembantaian Granada adalah suatu peristiwa di mana segerombolan orang Muslim menyerbu ke Istana Kerajaan Granada dan membunuh penguasa Yahudi, Yusuf Ibn Naghrela yang adalah seorang wazir Raja Barber dari Granada. Massa menyerbu ke dalam istana dan menyalibkan dia dan membunuh sekitar 1500 keluarga Yahudi yang tinggal di Granada.

Selasa, 25 Oktober 2011

Selamat Jalan Kekasih

Resah rintik hujan

Yang tak henti menemani

Sunyinya malam ini

Sejak dirimu jauh dari pelukan


Selamat jalan kekasih

Kejarlah cita-cita

Jangan kau ragu tuk melangkah

Demi masa depan dan segala kemungkinan


Jangan kau risaukan

Air mata yang jatuh membasahiku

Harusnya kau mengerti

Sungguh besar artimu bagi diriku


Selamat jalan kekasih

Kejarlah cita-cita

Walau kini kita berpisah

Suatu hari nanti kita kan bersama lagi

Bersama lagi, kita berdua

Minggu, 23 Oktober 2011

Bali n Lombok

Kapan ya aku ke Bali n Lombok?? Gag bisa kesana liat2 gambarnya juga gpp deh.. Hehhehheh :))

Ini koleksi gambar Bali n Lombok yang aku punya

Kuta Beach


Legian beach


Bali Sunset-Kuta beach


Lombok Waterfall


Lombok beach


Malimbu beach


Senggigi beach


Wisata Bali-Tanah Lot


Lombok Island




Sunset at Senggigi-Lombok Island


Sunset-Kuta beach


Aston-Bali resort